Postingan ini sebenarnya sudah ada di draf sejak tahun 2020, tapi yaa begitulah lupa dilanjutkan hehe,. Oktober itu spesial, karena bulan kelahiranku. Harapanku tentu saja mendapat berbagai macam kebaikan dibulan itu. Meski nyatanya kita memang selalu berharap mendapat kebaikan setiap harinya, tapi dibulan spesial tentu saja berharap yg lebih, benar? hehe. (aku lupa pernah cerita tentang […]
Tag: kantor
Bertahan Ditengah Pandemi
Pandemi yang telah berlangsung sejak Maret 2020 di Indonesia telah berhasil membuat banyak masyarakat merasakan dampaknya. Berawal dari masyarakat kecil yang di PHK, kini aku yakin para pengusaha pun mulai terdampak. Tidak, jangan berbicara sekarang, bahkan satu atau dua bulan setelah pandemi dimulai pun telah ada perusahaan yang collapse. Tujuh bulan berlalu, namun pandemi di Indonesia […]